Tag: gendolawoffice

PT. Telkom Dirikan Tiang Provider Tanpa Ijin, Gendo Law Office Layangkan Somasi.

PT. Telkom Dirikan Tiang Provider Tanpa Ijin, Gendo Law Office Layangkan Somasi.

Selasa, 4 April 2023 Gendo Law Office mengadakan konferensi pers di Kubu Kopi, Jl. Hayam Wuruk, Denpasar, Bali, usai melayangkan somasi kepada Jajaran BUMN PT Telkom Indonesia, yakni Direktur Utama PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk, c.q. Executive Vice President (EVP) Telkom Regional V, Jatim Bali Nusa Tenggara, dan c.q.  General Manager PT Telkom Witel Denpasar. Somasi tersebut dilayangkan […]

Jerinx Pindah ke Lapas Kerobokan, Diklaim Agar Bisa Dekat dengan Ibu

Jerinx Pindah ke Lapas Kerobokan, Diklaim Agar Bisa Dekat dengan Ibu

Denpasar, CNN Indonesia — Penabuh drum Superman is Dead I Gede Aryastina alias Jerinx menjalani masa isolasi di Blok Mapenaling (masa pengenalan lingkungan) usai dipindahkan ke Lembaga Pemasyarakatan Kerobokan, Bali, Jumat (1/4). Pemindahan itu disebut agar terpidana bisa dekat dengan sang ibu. Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kerobokan Kelas IIA, Kabupaten Badung, Bali, Fikri Jaya Soebing menjelaskan […]

Kuasa Hukum Jerinx SID Sebut Adam Deni Berikan Keterangan Palsu di Sidang Sebelumnya

Kuasa Hukum Jerinx SID Sebut Adam Deni Berikan Keterangan Palsu di Sidang Sebelumnya

  TRIBUNNEWS.COM – Sidang lanjutan kasus dugaan pengancaman kekerasan oleh Jerinx SID terhadap pegiat media sosial, Adam Deni kembali digelar, Senin (14/2/2022). Agenda sidang lanjutan yakni kesaksian ahli dari pihak Jerinx SID. Sidang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat. Pemilik nama asli I Gede Aryatisna tersebut menghadirkan salah satu saksi yang berprofesi sebagai ahli […]

Ayah JRX dan dr. Tirta Ungkap Adam Deni Minta Uang untuk Stop Perkara

Ayah JRX dan dr. Tirta Ungkap Adam Deni Minta Uang untuk Stop Perkara

JAKARTA – Sidang I Gde Aryastina atau dikenal dengan JRX, drummer dari band Superman Is Dead kembali digelar di Pengadilan Negeri Jakarta pada Rabu (9/2/2022). Yang menarik, dari sidang ini adalah ayah JRX dan dr Tirta Mandira Hudhi mengaku dimintai uang untuk stop perkara. Sidang kali ini dengan agenda pemeriksaan saksi meringankan (a de charge) […]

Saksi Ahli Sebut Tak Temukan Indikasi Depresi pada Adam Deni Usai Ditelepon Jerinx

Saksi Ahli Sebut Tak Temukan Indikasi Depresi pada Adam Deni Usai Ditelepon Jerinx

Penulis Vincentius Mario | Editor Kistyarini JAKARTA, KOMPAS.com   Ahli psikiatri forensik dari Rumah Sakit Angkatan Udara (RSAU) dr. Esnawan Antariksa, dokter Tara Aseana, hadir sebagai saksi ahli dalam persidangan kasus ancaman Jerinx terhadap Adam Deni, Senin (7/2/2022) di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat. Dokter Tara adalah ahli psikiatri forensik yang memeriksa Adam Deni usai […]

Talk Show Dua Sisi: HARUSKAH JERINX MASUK BUI?

Talk Show Dua Sisi: HARUSKAH JERINX MASUK BUI?

Talk Show Dua Sisi: HARUSKAH JERINX MASUK BUI? — Kamis, 20 Agustus 2020 Managing Partner Gendo Law Office, I Wayan Gendo Suardana, S.H., diundang sebagai pembicara dalam acara talk show Dua Sisi Dengan Tema: “HARUSKAH JERINX MASUK BUI ?” pada statsiun tv one. silakan klik link di bawah ini untuk mengetahui pandangan kebebasan berekpresi dan […]

Talkshow: HotRoom – Ujaran Benci, BUI Menanti

Talkshow: HotRoom – Ujaran Benci, BUI Menanti

Talkshow: HotRoom – Ujaran Benci, BUI Menanti — 18 Agustus 2020, Managing Partner Gendo Law Office: I Wayan “Gendo” Suardana, S.H., diundang sebagai narasumber dalam acara talkshow HotRoom. Ingin tahu pandangan Gendo tentang Kebebasan Berekspresi dan Kebencian? silakan klin link di bawah ini. link : https://www.youtube.com/watch?v=A3NuJMbiOQc  

Hadir Sebagai Saksi, Eka Rock: JERINX Tidak Ada Niat Merendahkan

Hadir Sebagai Saksi, Eka Rock: JERINX Tidak Ada Niat Merendahkan

jerinx   Hadir Sebagai Saksi, Eka Rock: JRX Tidak Ada Niat Merendahkan — Pemeriksaan kasus Jerinx SID di Ditreskrimsus Polda Bali terus berlanjut. Dua rekannya band Superman Is Dead (SID) yakni Bobby Kool dan Eka Rock datang dihadirkan sebagai saksi, pada Selasa (18/8). Dalam pengamatan, keduanya datang sekitar pukul 10.45 WITA, bersama Nora Alexandra istri JRX dan […]

Ajukan Penangguhan Penahanan, Istri dan Ayah Jamin JRX Tidak Kabur

Ajukan Penangguhan Penahanan, Istri dan Ayah Jamin JRX Tidak Kabur

Ajukan Penangguhan Penahanan, Istri dan Ayah Jamin JRX Tidak Kabur — DENPASAR – Kuasa hukum JRX SID, I Wayan “Gendo” Suardana menyerahkan surat penangguhan penahan JRX SID ke Mapolda Bali, Jumat (14/8). Dia datang bersama istri JRX, Nora Alexandra, dan ayah JRX, I Wayan Arjono. Diwawancara usai penyerahan surat tersebut, Gendo mengatakan bahwa penangguhan penahanan […]

Pengacara Jerinx soal ‘IDI Kacung WHO’: Utamakan Mediasi, Masalah Persepsi

Pengacara Jerinx soal ‘IDI Kacung WHO’: Utamakan Mediasi, Masalah Persepsipenjelasan kuasa hukum usai pemeriksaan

  Pengacara Jerinx ‘SID’ Pengacara Jerinx soal ‘IDI Kacung WHO’: Utamakan Mediasi, Masalah Persepsi — menjelaskan posting-an kliennya merupakan kritik dan permintaan penjelasan kepada Ikatan Dokter Indonesia (IDI). Menurutnya, posting-an Jerinx merupakan masalah persepsi yang bisa didiskusikan. “Ya tadi juga apa namanya kita jelaskan di keterangan tambahan apa bahwa di depan penyidik bahwa pada prinsipnya kami dan […]

Kuasa Hukum Minta Postingan Jerinx soal IDI Kacung WHO Dibaca Utuh

Kuasa Hukum Minta Postingan Jerinx soal IDI Kacung WHO Dibaca UtuhI 'Wayan' Gendo Suardana, S.H.

Kuasa Hukum Minta Postingan Jerinx soal IDI Kacung WHO Dibaca Utuh — Kuasa hukum Jerinx, I Wayan Gendo Suardana, menyebut laporan ke kliennya terkait ujaran kebencian oleh Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Bali harus ditanggapi secara utuh. Yakni, postingan itu berangkat dari keresahan Jerinx. “Kalau Jerinx berpendapat begini, posting yang dimaksud adalah postingan yang berangkat dari […]

WALHI Menang!, Pelindo III Wajib Buka Peizinan Terkait Kegiatan Reklamasinya.

WALHI Menang!, Pelindo III Wajib Buka Peizinan Terkait Kegiatan Reklamasinya.

WALHI Menang!, Pelindo III Wajib Buka Peizinan Terkait Kegiatan Reklamasinya DENPASAR/terbitdotco – Sidang sengketa informasi publik antara WALHI Bali melawan Pelindo III Cabang Benoa memasuki babak akhir. Sidang digelar pada Jumat (17/5) di Kantor Komisi Informasi Propinsi Bali dengan agenda pembacaan putusan. WALHI Bali diwakili oleh tim hukum WALHI Bali I Wayan Adi Sumiarta, SH., M.Kn […]

Scroll to Top